Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

New Season, New Player, New Hope?

Musim 2019/2020 akan dimulai kurang dari satu bulan lagi. Dimana Bigmatch langsung tersaji di game pertama ketika MU bertemu dengan Chelsea. Jadwal MU di bulan Agustus bisa dibilang cukup mudah, setelah bertemu Chelsea selanjutnya MU akan bertemu Wolves, Crystal Palace dan Southampton. Saat ini para pemain MU tengah berada di Australia untuk menjalani pertandingan pra musim dengan Perth Glory dan Leeds United. Dari daftar pemain yang dibawa oleh Ole pada tur pra musim ini ada banyak nama-nama pemain muda akademi yang dibawa, seperti Garner, Angel Gomes, Greenwood, dan Tahith Chong. Pogba dan Lukaku pergi dari MU? Saat bursa transfer sebagai Fans MU tentu sudah terbiasa dengan gosip-gosip pemain yang ramai di berita. Sampai saat ini sudah banyak nama yang diberitakan akan bergabung dan pergi dari MU. Dua pemain yang sudah resmi bergabung adalah Daniel James (Swansea City) dan Wan Bissaka (Crystal Palace). Dua pemain yang memang sedang dibutuhkan di dalam skuad MU saat ini khususnya ...

Postingan Terbaru